Thursday, May 30, 2013

5 Langkah Merawat Keracunan Yodium

Yodium merupakan mineral yang terkandung dalam jumlah kecil di makanan tertentu, terutama makanan laut. Keracunan yodium dapat terjadi akibat konsumsi obat-obatan yang mengandung jumlah besar yodium, seperti Amiodarone, solusi Lugol, sirup Pima, dan yodium tingtur. Pasien yang mendapatkan yodium radioaktif untuk pengobatan penyakit tiroid juga dapat menerima paparan berlebih akan yodium.


Berikut adalah cara merawat orang yang keracunan yodium :

  1. Mengidentifikasi gejala keracunan yodium, termasuk sakit perut, batuk, diare dan demam.
    Beberapa kasus keracunan yodium juga dapat menyebabkan kejang dan syok. Dalam kasus yang parah, pasien bahkan tidak dapat berkemih.

  2. Dapatkan informasi penting dari pasien saat menelpon ambulan atau membawa pasien ke rumah sakit.
    Dapatkan informasi mengenai usia pasien dan berat badan. Jika memungkinkan, perkirakan juga mengenai dosis yodium yang tertelan beserta waktunya.

  3. Berikan pasien susu. Ulangi pemberian susu setiap 15 menit jika pasien dapat meminumnya.
    Anda dapat menggunakan tepung jagung atau tepung yang dicampur dengan air jika susu tidak tersedia. Gunakan perawatan ini hanya jika pasien tetap sadar, tidak kejang, serta tidak muntah.

  4. Dalam beberapa kasus, bantuan pernapasan mungkin diperlukan.
    Terus berikan susu dan cairan lain. Untuk kasus yang lebih parah, gastric lavage dengan selang nasogastrik mungkin diperlukan. Arang aktif juga efektif untuk menetralisir racun.

  5. Identifikasi komplikasi keracunan yodium pada bagian tubuh lain seperti kerongkongan. Kematian dari keracunan iodin dapat terjadi namun jarang terjadi.

1 comment:

  1. Menangkan Jutaan Rupiah dan Dapatkan Jackpot Hingga Puluhan Juta Dengan Bermain di www(.)SmsQQ(.)com

    Kelebihan dari Agen Judi Online SmsQQ :
    -Situs Aman dan Terpercaya.
    - Minimal Deposit Hanya Rp.10.000
    - Proses Setor Dana & Tarik Dana Akan Diproses Dengan Cepat (Jika Tidak Ada Gangguan).
    - Bonus Turnover 0.3%-0.5% (Disetiap Harinya)
    - Bonus Refferal 20% (Seumur Hidup)
    -Pelayanan Ramah dan Sopan.Customer Service Online 24 Jam.
    - 4 Bank Lokal Tersedia : BCA-MANDIRI-BNI-BRI

    8 Permainan Dalam 1 ID :
    Poker - BandarQ - DominoQQ - Capsa Susun - AduQ - Sakong - Bandar Poker - Bandar66

    Info Lebih Lanjut Hubungi Kami di :
    BBM: 2AD05265
    WA: +855968010699
    Skype: smsqqcom@gmail.com

    ReplyDelete